Artikel / Blog

Mesin Huller / Pengupas Biji Kulit Kopi Kering

Mesin Pengupas Biji Kopi kering merupakan mesin untuk menghilangkan kulit kopi yang sudah mengering. mesin ini sistemnya cukup sederhana, operasioanalnya juga mudah, didesain sederhana agar mudah dibawa kemana-mana, serta di desain hemat energi dan bahan bakar.

Dibawah ini adalah cara pengoperasian mesin pengupas biji kulit kopi kering:

1. Nyalakan mesin dieselnya sebagai penggerak mesin huller.
2.Kemudian katup pada corong penampungan buah kopi kering dibuka sesuai kebutuhan. Misalnya jika volume buah kopinya sedikit, maka katup tersebut tidak perlu dibuka penuh. Cukup setengah saja yang dibuka.
3. Selanjutnya masukkan buah kopi kering yang ingin dikupas ke corong penampungan mesin.
4. Setelah itu, biarkan mesin huller yang bekerja. Secara otomatis, mesin bekerja memisahkan biji kopi dari kulitnya. Kulit kopi tersebut mengarah menuju lubang pembuangan yang menghadap ke mesin diesel. Sedangkan untuk posisi lubang keluar biji kopi berlawanan terhadap jalur pembuangan kulit.
5. Biji kopi siap melalui proses berikutnya.

Nah, untuk spesifikasi nya sebagai berikut :

1. Spesifikasi Mesin: Dimensi Mesin: Panjang 111 cm Lebar 69 cm Tinggi 119,5 cm
2. Motor Penggerak: Honda GX 160 (5.5 HP)
3. Kapasitas Masukan: 260.87 Kg/Jam
4. Kapasitas Keluaran 228 Kg/Jam

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artikel Lainnya

Test Beton Silinder

Test Beton Silinder Metal Casting Kuat dan Presisi

Test beton silinder adalah metode pengujian yang digunakan untuk menentukan kekuatan tarik atau kompresi dari beton. Beton silinder yang digunakan …

Read More →
pengiriman-mesin33

Customer Service Sebagai Wujud Apresiasi Kepada Pelanggan

Customer service merupakan wujud perhatian serius dari Kembar Teknika terhadap para pelanggan dalam rangka memenuhi kebutuhan konsumen. Sebagai prioritas utama …

Read More →
Cetakan Uji Balok Beton Bahan Besi Kuat

Cetakan Uji Balok Beton Harga Terbaik

Cetakan uji balok beton adalah alat yang digunakan untuk melakukan pengujian pada sampel balok beton. Tujuan utama dari pengujian ini …

Read More →
Scroll to Top
Scroll to Top